Jika Aku Mengubah Nama Bumi



Bumi ialah salah satu planet di tata surya yang usianya diperkirakan mencapai 4,6 milyar tahun. Jarak Bumi dengan matahari adalah 149.6 juta kilometer atau 1 AU (astronomical unit) id.wikipedia.org. Bentuk bumi yang seperti bulatan gepeng atau yang disebut oblate spheroid ini tertekan ceper pada orientasi kutub-kutub yang menyebabkan buncitan pada bagian khatulistiwa.

Bumi adalah tempat kita tinggal, tempat kita menjalani kehidupan dari kita lahir sampai kita meninggal dan masih banyak hal yang kita ketahui tentang bumi. Tapi disini saya bukan menjelaskan fungsi bumi atau apa arti bumi itu sebenarnya. Jika saya diberikan kebebasan oleh PBB untuk menggantikan nama bumi, saya akan memberikan nama "Unlimited" yang tidak terbatas. Karena bumi terbentuk bukan hanya dari satu elemen saja tetapi beberapa elemen yang terkait seperti air, udara, tanah dan api. Menurut saya apabila bila air merupakan prinsip dasar segala sesuatu, maka seharusnya air terdapat di dalam segala sesuatu dan tidak ada lagi zat yang berlawanan dengannya.

Sehingga saya sangat yakin dengan nama itu. Apabila suatu hari nanti saya diberi kebebasan untuk mengganti nama bumi saya akan menggantinya dengan "Unlimited" tidak terbatas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar